Capaian Kelulusan
Kurikulum FH Unbari TA 2023/2024 menggunakan Kurikulum berbasis KKNI yang mendistribusikan mata kuliah sebagai berikut:
- Mata Kuliah Wajib Nasional : 4 sks
- Mata Kuliah Wajib Universitas : 6 sks
- Mata Kuliah Wajib Fakultas : 94 sks
- Mata Kuliah Wajib Program Kekhususan : 30 sks
- Mata Kuliah Pilihan Fakultas : 80 sks
- Syarat lulus S1 FH : 144 sks
- Mata Kuliah yang ditawarkan : 266 sks
